Munculnya Komedo Putih Karena 7 Hal Ini
Komedo pada wajah merupakan maslaah yang sangat menyebalkan selain sulit diatasi komedo juga dapat membuat penampilan kamu tidak bagus.
Maka dari itu kamu wahib tahu berikut beberapa penyebab munculnya komedo putih di hidung.
1. Gaya Hidup Buruk
Perlu kamu tahu bahwa terlalu sering mengkonsumsi alkohol dan meroko menjadi salah satu penyebab komedo muncul pada wajah.
2. Stres
Stres juga menjadi salah satu penyebab munculnya komedo karena stres membuat kesehatan kulit menjadi terganggu.
3. Makanan Berminyak
Maknan berminyak yang kamu makan juga menjadi penyebab komedo muncul, maka dari itu lebih baik konsumsi makana sehat seperti sayur dan buah.
4. Cuaca Buruk
Ternyata cuaca juga menjadi penyebab komedo muncul seperti paparan sinar matahari secara langsung dan debu polusi yang menempelpada kulit wajah.
5. Produksi Minyak Berlebihan
Bisanya komedo muncul pada bagian hidung, karena diakibatkan pori-pori yang tersumbat serta wajah terlalu banyak memproduksi minyak sehingga dapat menimbulkan jerawat.
6. Pengaruh Make Up
Perlu mem[erhatikan make upmu, karena menggunakan make up terlalu tebal hanya akan membuat kulit tidak bisa bernapas sehingga jerawat dan komedo mudah muncul.
7. Kurang Minum Air Putih
Memenuhi asupan air putih dapat mejaga kesehatan kulitmu dari dalam serta memberikan kelembapan padakulit, jika kamu kurang mengkonsumsi air maka masalah komedo akan terjadi pada wajahmu.
sumber: humairoh.com