Wanita yang Sudah Jadi Ibu, Ini Tips Merawat Diri Agar Hidup Lebih Bahagia



Berperan sebagai ibu bukanlah perkara mudah, karena disamping menjadi ibu yang baik dia harus menjadi istri yang baik buat suaminya.

Sehingga dia akan melakukan yang terbaik untuk diberikan kepada keluarganya. Namun jangan sampai lupa merawat diri agar lebih bahagia.

Lakukan beberapa hal sederhana ini agar lebih bahagia.

1. Atur Waktu Bekerja dan Mengurus Rumah
Ibu yang sambil bekerja harus bisa mengatur waktu agar seimbang. Silahkan temukan waktu yang tepat untuk mengaturnya.

2. Beri Waktu Libur
Meski sibuk dengan berbagai aktivitas seorang ibu namun harus bisa memberikan waktu libur me time meski hanya dengan duduk sendiri dan beristirahat.

Hal itu dibutuhkan agar pikiran lebih tenang dan mendatangkan kebahagiaan.

3. Apresiasi Diri Sendiri
Setelah bekerja keras belilah barang yang kamu sukai.

Apapun yang kamu inginkan dari dulu belilah jika mampu, jika belum belilah yang sederhana namun yang menjadi favoritmu.

4. Sempatkan Me Time
Pekerjaan rumah tidak akan ada habisnya, maka berikan waktu luang untuk dirimu sendiri.

Saat anak tidur, kamu boleh berolahraga, membaca buku atau melakukan kegiatan yang kamu suka.

5. Bikin Pekerjaan Apapun Menjadi Menyenangkan
Bekerja, harus mengurus anak dan mengurus rumah memang akan menyebalkan.

Harimu akan terasa berat, maka jadikan semua pekerjaanmu dengan menyenangkan.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel