Wanita Wajib Tahu, 3 Jenis Skincare Ini Tidak Boleh Dipakai Setiap Hari



Dalam merawat wajah wanita memilih skincare yang sesuai dengan kebutuhan kulit untuk menjaga kesehatan dan kelembaban kulit.

Pada dasarnya ada beberapa jenis kandungan skincare yang tidak boleh kamu gunakan untuk kulit tertentu.

Akan tetapi ada juga produk kecantikan yang juga tidak boleh kamu gunakan setiap hari karena dapat merusak kulit wajah.

Berikut beberapa jenis skincare yang tidak bisa kamu gunakan setiap hari.

1. Masker Wajah
Masker berfungsi untuk merawat wajah dengan membuat wajah menjadi lebih cerah dan Lembap.

Akan tetapi masker tidak boleh kamu gunakan setiap hari karena memicu terjadinya kerusakan pada kulit.

Untuk itu gunakan 2x dalam satu minggu.

2. Skincare dengan Kandungan Acid
Buat kamu yang memiliki skincare dengan kandungan acid sebaiknya tidak kamu gunakan setiap hari.

Karena akan membuat kulit menjadi kering dan mudah iritasi, untuk itu gunakan 3hari sekali.

3. Scrub
Penggunaan scrub memang berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati yang menyumbat pori-pori sehingga wajah menjadi lebih bersih.

Namun, jika kamu menggunakan scrub setiap hari kulit akan menipis sehingga wajah rentan iritasi.

sumber: humairoh.com

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel