Munculnya Uban di Usia Muda di Sebabkan oleh 4 Hal Ini


hellosehat.com

Munculnya rambut purih yang biasa di sebut uban merupakan tanda bahwa umur kamu sudah tua.

Akan tetapi kamu tidak perlu khawatir jika uban tumbuh d usia muda.

Karena berikut beberapa penyebab munculnya uban di usia muda.

1. Merokok
Rokok memiliki zat kimia yang tidak hanya memiliki dampak buruk bagi kesehatan.

Akan tetapi juga menjadi penyebab munculnya uban.

2. Gaya Hidup
Gaya hidup juga haris kamu atur dengan baik, karena dapat memicu munculnya uban di usia dini.

Maka dari itu jaga polan makan yang kamu konsumsi serta rawat rambut dengan rutin berkeramas.

3. Rasa Stres Berlebihan
Produksi pigmen pada rambut akan berkurang ketika kamu sedang merasakan stres yang berlebihan sehingga rambut yang tumbuh berwarna putih.

4. Keturunan
Adapun penyebab yang tidak bisa kamu hindari yaitu keturunan.

Mungkin dulu ayab atau ibu kamu muncul uban pada usia muda.

sumber: humairoh.com

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel