3 Bahan Alami yang Ampuh Atasi Komedo, Begini Caranya
Komedo merupakan salah satu masalah kulit pada bagian wajah yang sangat menganggu.
Karena komedo dapat membuat tekstur kulit tidak rata serta membuat riasan tidak flawresh.
Untuk mengatasi komedo kamu bisa lakukan beberapa cara berikut.
1. Tepung Sorghum
Tepung ini memiliki kandungan protein yang sangat tinggi sehingga ampuh mengatasi komedo.
Olah tepung menjadi pasta lalu oleskan pada wajah selama 5 menit kemudian bilas.
2. Larutan Garam
Bumbu dapur ini memiliki kandungan senyawa ionik yang memiliki manfaat tersendiri seperti mampu mengatasi komedo.
Siapkan air hangat lalu campurkan dengan 3 sendok garam, oleskan pada bagian komedo lalu biarkan mengering.
3. Scrub Kopi dan Gula
Kedua bahan alami ini dapat menjadi eksfoliator yang ampuh mengangkat sel kulit mati sehingga wajah tampak lebih halus.
Campurkan kopi dan gula, tambahkan sedikit air kemudian aduk hingga berbentuk pasta lalu oleskan pada wajah serta memijat, bilas setelah kamu diamkan 5 menit.